DESIGN EDUCATION HIMATIKA 2023
Design Education
merupakan salah satu program kerja departemen MEDJARKOM HIMATIKA yang
dilaksanakan 7 kali pertemuan dan yang menjadi tutor dalam program ini adalah
M. Zaini Febrian (CO MEDJARKOM 2022) pertemuan pertama yaitu pengenalan
aplikasi (Canva), pertemuan kedua dan ketiga yaitu belajar membuat pamflet
menggunakan aplikasi kanva serta mengumpulkan hasil design, pertemuan keemapat
dan kelima belajar membuat poster menggunakan aplikasi canva serta mengumpulkan
hasil designnya, pertemuan keenam dan ketujuh belajar membuat logo menggunakan
canva serta mengumpulkan hasil designnya.
1. Pertemuan
1 (Pengenalan Aplikasi)
2. Pertemuan ke 2 dan 3
Hasil Design Pamflet (26 dan 26 Oktober 2023)
Komentar
Posting Komentar